Lomba Menulis Berita (Feature) Nasional 2018 di UGM

Kabar informasi lomba menulis Feature atau berita yang diceritakan tingkat nasional tahun 2018 selanjutnya menjadi fokus infomasi yang akan kami sampaikan dalam website ini. Adapun perlombaan ini di selenggarakan dalam serangkaian agenda Bulan Bahasa UGM 2018.

Lomba Menulis Berita (Feature) Nasional 2018 dalam Bulan Bahasa UGM

Agenda Bulan Bahasa UGM 2018 terdiri dari beberapa lomba, yang semuanya dibuka pada Tanggal 26 Juni dan Deadline lombanya sampai dengan Bulan Oktober 2018. Peserta lomba juga terbuka untuk umum, yakni mahasiswa, pelajar, dan masyarakat biasa bisa ikutan. Lomba dalam Bulan Bahasa UGM 2018 antara lain;

Khusus untuk Lomba Menulis Bertia (Feature) Nasional 2018 di UGM ini memiliki subtansi karya yang baik untuk di lombakan, dengan tema yang menjadi fokus dalam lomba adalah bebas. Adapun untuk selanjutnya syarat dan ketentuan lomba antara lain.

Syarat dan Ketentuan Lomba Menulis Berita (Feature) Nasional 2018 di UGM

  • Peserta dalam lomba ini terbuka untuk umum, yakni masyarakat Indonesia termasuk juga terbuka untuk mahasiswa dan pelajar SMA/SMK/MA/Sederajat
  • Peserta dalam lomba hanya terbuka bagi Warga Negara Indonesia (WNI) baik yang ada di dalam Negri ataupun berada di Luar Negri
  • Karya yang di lombakan bertemakan bebas
  • Karya yang diikutsertakan dalam ajang Lomba Menulis Bertia (Feature) Nasional 2018 di UGM ini juga belum pernah menjadi juara dalam lomba sejenis
  • No plagiat
  • No sara
  • No pronografi
  • Pendaftaran serta pengiriman karya yang di lombakan setelah melakukan pembayaran bisa dimulai pada tanggal 26 Juni 2018 sedangkan batas akhir pendaftarannya sampai dengan tanggal 13 Oktober 2018
  • Peserta dalam lomba wajib membayar biaya pendaftaran
  • Biaya pendaftaran dalam lomba ialah 25 Ribu/Karya
  • Peserta dalam lomba wajib mengisi formulir pendaftaran
  • Khusus formulir pendaftaran tersebut, dalam ajang kompetisi berita nasional ini bisa kalian klik disini
  • Keputusan dewan juri tidak dapat dianggu gugat

Hadiah Lomba Menulis Berita (Feature) Nasional 2018 di UGM

  • Pemenang I yang menjadi juara dalam lomba ini akan mendapatkan hadiah berupa Rp1.500.000 + Piagam Pemenang Cetak + Hadiah Khusus.
  • Pemenang II dalam info lomba menulis ini akan mendapatkan hadiah berupa Rp1.250.000 + Piagam Pemenang Cetak + Hadiah Khusus.
  • Pemenang III yang menjadi juara akan endapatkan hadiah Rp1.000.000 + Piagam Pemenang Cetak + Hadiah Khusus.
  • Naskah Terfavorit selanjutnya pilihan dalam lomba akan mendapatkan hadiah berupa Rp100.000 + Piagam Pemenang Cetak + Hadiah Khusus.
  • Seluruh peserta mendapatkan E-Piagam Penghargaan
Nah, teman-temen pembaca setia info info lomba mahasiswa demikianlah kabar tentang Lomba Menulis Berita (Feature) Nasional 2018 di UGM. Apabila ada pertnyaan lebih lanjutnya silahkan bisa menghubungi panitia dalam lomba, yang alamat lengkapnya berupa nomor WA serta media sosial adalah isyah HP/WA 082210088630 atau ID Line aisaahh dan follow akun Twitter @BulanBahasaUGM

Belum ada Komentar untuk "Lomba Menulis Berita (Feature) Nasional 2018 di UGM"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel